Yamaha Dan Toyota Bekerja Sama Kembangkan Mesin Hidrogen Mobil Offroad UTV Jadi Proyek Perdananya

Yamaha Dan Toyota Bekerja Sama Kembangkan Mesin Hidrogen Mobil Offroad UTV Jadi Proyek Perdananyamobilinanews Tokyo Yamaha dan Toyota memiliki sejarah panjang kolaborasi di masa lalu Kabar terbaru Yamaha dan Toyota akan kembali bekerja sama dalam sebuah proyek yang berfokus pada produksi kendaraan menggunakan bahan bakar berkelanjutan sebagai kontribusi terhadap dunia transportasi Untuk itu Toyota Motor Corporation telah memberikan kontrak kepada Yamaha Motor untuk membuat mesin V8 5 0 liter untuk mobil dengan menggunakan bahan bakar hidrogen Langkah ini bertujuan untuk meningkatkan varian produksi kendaraan untuk mesin pembakaran internal Presiden Yamaha Motor Yoshihiro Hidaka mengatakan kendaraan bertenaga Hidrogen bukanlah hal baru bagi mereka tetapi teknologi di sekitarnya terus berkembang pesat sehingga mereka akan melakukan penyesuaian dan pengembangan Kami bekerja untuk mencapai netralitas karbon pada tahun 2050 Kami memiliki hasrat yang kuat terhadap mesin pembakaran internal untuk mengembangkan mesin terbaik di industri otomotif kata Hidaka melansir RideApart Pada bulan November 2021 lalu pemangku kepentingan utama di sektor mobil dan sepeda motor mengumumkan penelitian bersama tentang strategi potensial untuk memperluas jangkauan sumber bahan bakar Salah satu pengembangannya adalah pada mesin pembakaran internal guna mencapai netralitas karbon Bisnis ini akan meliputi kerjasama Yamaha Mazda Toyota Subaru dan Kawasaki Heavy Industries Bersamaan dengan pengumuman tersebut publik akan diperkenalkan dengan mesin hidrogen V8 yang dikembangkan oleh Yamaha untuk Toyota Selain dunia mobil performa inisiatif ini berfokus pada kendaraan berbasis mesin hidrogen dari Yamaha dan Toyota juga muntuk mobil yang beroperasi di medan off road Berkaitan dengan itu Yamaha dan Toyota akan berfokus pada pengembangan mobil off road seperti UTV Dalam pengembangan terbaru melansir sebuah media Italia Italia Motociclismo ada spekulasi bahwa mesin bertenaga hidrogen yang akan dibangun Yamaha Toyota disebut sebagai mobil konsep ROV Dalam sebuah acara Toyota menggambarkan konsep ROV sebagai kendaraan rekreasi roda empat pertama yang ditenagai oleh mesin hidrogen Lexus Yamaha telah melakukan ragam kerja sama dalam pembangunan produk baru Di dunia roda dua Yamaha dan Kawasaki telah bermitra membangun powertrain hidrogen Meskipun belum ada detail seputar model kolaborasi tersebut namun kedua merek telah menyatakan niat mereka untuk mengembangkan kendaraan go green seperti kendaraan hidrogen dan listrik elk READ MORE

Related Posts: