Target Produksi 1 Juta Unit Mobil Listrik Tesla Rencana Bangun Pabrik Baru di Shanghai

Target Produksi 1 Juta Unit Mobil Listrik Tesla Rencana Bangun Pabrik Baru di Shanghaimobilinanews Jakarta Tesla berencana membangun pabrik baru di Shanghai Tiongkok dalam waktu dekat Tujuan pembangan pabrik barunya adalah untuk menambah jumlah produksi mobil listriknya Dalam laporan Rauters pabrik baru Tesla akan berada di zona perdagangan bebas Lingang dekat dengan Gigafactory 3 yang merupakan pabrik pertama Tesla di luar AS dan satu satunya pabrik mobil yang sepenuhnya dimiliki oleh pihak asing di Cina Dengan pembanguanan pabrik baru di Negeri Tirai Bambu Tesla mengincar kapasitas produksi tahunan hingga dua juta unit di Shanghai Tetapi hal itu merupakan proyeksi jangka panjang Kapasitas langsung kemungkinan besar akan digandakan menjadi setidaknya satu juta mobil per tahun Tesla China mengatakan bulan lalu bahwa mereka telah mengirimkan 484 130 unit kendaraan pada tahun 2021 hanya lebih dari setengah dari total penjualan global perusahaan sebesar 936 000 unit Di Cina daratan Tesla menjual 321 000 kendaraan Model 3 dan Model Y tahun lalu lebih dari dua kali lipat angka tahun 2020 Semantara sekitar 160 000 unit Tesla buatan Shanghai lainnya diekspor ke pasar seperti Jerman dan Jepang Pabrik Tesla lainnya Gigafactory 3 yang selama ini diandalkan semantara ini berjibaku dengan target produksi untuk kebutuhan pasar lokal yang sangat tinggi Padahal mereka hanya punya kapasitas produksi 450 000 unit per tahun Hal ini membuat mereka harus berkompromi dengan waktu sehingga Tesla memang butuh tambahan fasilitas produksi Pembukaan pabrik baru ini ditengarai melojaknya permintaan mobil listri di Cina Tahun lalu Cina melaporkan penjualan 2 99 juta kendaraan energi baru termasuk EV murni hibrida plug in dan kendaraan sel bahan bakar atau naik 169 year on year Asosiasi Mobil Penumpang Cina memperkirakan bahwa penjualan NEV bisa naik lagi 84 tahun ini menjadi 5 5 juta unit Hal ini membuat Tesla gercep ingin menjadi pemain utama di pasar besar ini Pada November 2021 Beijing Daily melaporkan bahwa perusahaan EV Elon Musk akan menginvestasikan hingga 1 2 miliar yuan untuk meningkatkan kapasitas di pabriknya di Shanghai dan akan mempekerjakan 4 000 pekerja lagi untuk meningkatkan produksi elk READ MORE

Related Posts: