Manfaat Asuransi Mobil dan Memilih Produk Yang Paling Cocok Sesuai Kebutuhan

Manfaat Asuransi Mobil dan Memilih Produk Yang Paling Cocok Sesuai Kebutuhanmobilinanews Jakarta Setiap pemilik kendaraan roda empat tentu sadar pentingnya proteksi asuransi mobil Manfaat asuransi mobil dapat memberikan ganti rugi jika terjadi kerusakan pada kendaraan kesayangan Cakupan pertanggungan asuransi mobil juga bisa melindungi kendaraan jika terjadi kerugian seperti terendam banjir rusak karena menabrak atau tertabrak dan sebagainya Karena itu ketika memutuskan memiliki kendaraan baik untuk kebutuhan pribadi maupun komersial pastikan terproteksi dengan asuransi mobil Oleh karena itu Duitpintar com sebagai pialang asuransi yang terdaftar dan diawasi oleh OJK menjelaskan apa saja manfaat asuransi mobil dan bagaimana memilih produk terbaiknya Manfaat Asuransi Mobil Seperti diketahui jenis asuransi mobil yang umumnya ditawarkan perusahaan asuransi terdiri dari dua jenis yaitu 1 Asuransi Total Loss Only TLO Asuransi TLO memberikan manfaat kendaraan berupa ganti rugi jika mengalami kerusakan total Kerusakan total dalam jenis asuransi TLO ini adalah nilai kerugiannya mencapai lebih dari 75 persen dari harga kendaraan saat itu Adapun pertanggungan yang diberikan oleh pihak asuransi adalah ganti rugi hingga penggantian mobil baru Hanya saja tergantung pada polisnya yang dipilih 2 Asuransi All RiskAsuransi All Risk atau dikenal dengan istilah comprehensive adalah manfaat asuransi kendaraan bermotor dan mobil yang menanggung kerugian lebih lengkap baik kerusakan ringan maupun parah Asuransi akan menanggung berbagai risiko seperti mobil hilang dan terperosok hingga kerusakan ringan seperti lecet dan penyok Itulah mengapa biaya premi asuransi mobil untuk perlindungan All Risk umumnya lebih mahal di bandingkan dengan asuransi TLO Manfaat Asuransi Mobil Secara UmumAsuransi berfungsi untuk memberikan pertanggungan atau solusi finansial ketika terjadi risiko kerugian total hingga sebagian Adapun risiko kerugian total terdiri dari hilang dicuri terperosok dan lain sejenisnya Sementara kerugian sebagian yakni lecet penyok dan lain sejenisnya Jadi manfaat yang diperoleh tergantung pada jenis asuransi kendaraan apa yang dipilih Secara umum ada 7 manfaat asuransi kendaraan yang bisa Anda dapatkan yaitu 1 Menjadi solusi finansial ketika terjadi kerugianSebagai pemilik mobil Anda tentu tahu biaya perbaikan kendaraan roda empat tidak murah Bahkan bisa mencapai jutaan rupiah Apalagi jika kerugiannya besar seperti dicuri oleh orang tidak bertanggung jawab Nilai kerugiannya bisa mencapai total harga kendaraan tersebut Ketika terproteksi dengan asuransi mobil nilai kerugian tersebut akan ditanggung oleh perusahaan asuransi 2 Membantu mengatur keuangan lebih baikKetika kendaraan yang dimiliki rusak secara tidak langsung akan berdampak pada pengaturan keuangan Misalnya kendaraan pribadi mogok akibat terendam banjir Anda harus menggunakan dana darurat atau tabungan untuk biaya perbaikan tersebut Sementara untuk kendaraan konvensional sudah jelas akan mengganggu penghasilan Anda Untuk itu pentingnya manfaat asuransi kendaraan guna menanggung biaya perbaikan jika terjadi kerugian 3 Solusi praktis ketika terjadi kerugianBeberapa pilihan polis asuransi mobil memberikan layanan penjemputan mobil yang rusak atau mengalami kerugian Itu berarti Anda gak perlu lagi repot repot bawa mobil ke bengkel rekanan Cukup telepon ke pihak asuransi untuk mengajukan klaim dan mobil yang diasuransikan akan dijemput di lokasi tertentu Setelah proses perbaikan dan klaim selesai mobil nasabah akan diserahkan kembali ke lokasi sesuai dengan yang tercantum dalam polis Sangat praktis bukan 4 Memberikan manfaat fitur layanan tambahan lainnyaAda juga polis asuransi mobil yang memberikan manfaat asuransi kendaraan berupa pertanggungan biaya rental dan derek Artinya selama mobil sedang dalam masa perbaikan pihak asuransi akan memberikan pertanggungan biaya mobil rental atau taksi dengan ketentuan yang disepakati bersama dalam polis Selain itu jika mobil yang diasuransikan mengalami mogok saat dalam perjalanan pihak asuransi akan dengan sigap memberikan layanan derek secara gratis sesuai ketentuan polis 5 Memberikan ketenangan batinMengetahui bahwa ada asuransi yang akan menanggung biaya kerusakan pada kendaraan tentu dapat membuat kita lebih tenang dalam berkendara setiap harinya Namun tentu saja memiliki asuransi bukan menjadi alasan untuk kita tidak berhati hati dalam berkendara ya 6 Menjaga nilai kendaraanManfaat asuransi kendaraan yang satu ini sangatlah penting apalagi jika Anda berencana untuk menjualnya dalam beberapa tahun ke depan Sebab nilai kendaraan akan turun jika ada kekurangan seperti penyok baret dan lain sejenisnya Karena itu asuransi dapat membantu menjaga nilai kendaraan dengan memastikan mobil atau motor Anda berada pada kondisi terbaik 7 Solusi terhadap risiko tingkat kecelakaan tinggiData Ditlantas Polda Metro Jaya menyebutkan bahwa jumlah kecelakaan di wilayah Jakarta pada tahun 2018 mencapai 4 156 kasus Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa tingkat kecelakaan di kota besar cukup tinggi Karena itu penting memiliki asuransi guna menanggung biaya kerugian jika terjadi kecelakaan pada kendaraan Selain itu beberapa polis asuransi mobil juga memberikan manfaat asuransi kecelakaan diri sekaligus Artinya jika terjadi kecelakaan biaya perawatan rumah sakit penumpang dan pengemudi juga akan ditanggung asuransi bs READ MORE

Related Posts: