Jakarta Auto Week Dukung Pertumbuhan Pasar Otomotif Tetap Positif

Jakarta Auto Week Dukung Pertumbuhan Pasar Otomotif Tetap Positifmobilnanews Jakarta Pameran otomotif GAIKINDO Jakarta Auto Week GJAW 2022 telah berlangsung sejak 12 Maret 2022 Ajang ini diselenggarakan untuk mendukung pertumbuhan pasar otomotif di tengah pandemi Covid 19 yang terus terjadi Pameran ini diikuti oleh 13 merek mobil yakni Daihatsu Honda Hyundai Isuzu KIA Lexus Mazda MG Mitsubishi Motors Nissan Suzuki Toyota dan Wuling ini tentunya akan memberikan kontribusi besar untuk menjaga ritme pasar otomotif yang sudah mulai membaik beberapa bulan terakhir Menariknya pada ajang GJAW yang pertama kali ini beberapa peserta pameran secara ekslusif meluncurkan produknya Sebut saja KIA yang memperkenalkan Carens pertama kali di Indonesia atau Lexus yang meluncurkan produk baru The All New Lexus NX Selain itu ada dua model yang ditampilakan pada ajang JAW yakni The All New Lexus NX 350h F Sport dan The All New NX 350h Luxury Mobil baru ini berbasis listrik dengan dilengkapi teknologi Lexus Hybrid Electric Drive generasi keempat yang menghasilkan kombinasi optimal antara tenaga listrik dan bahan bakar minyak Di sektor kendaraan listrik merek asal Inggris dibawa MG Indonesia juga membawa model sedan sportynya yakni MG 5 GT Konsumen yang tertarik dengan mmobl keren ini bisa mendapatkan kesempatan menjajalnya secara langsung Untuk memberikan axperience yang lebih mengena pada konsumen pihak penyelenggara juga menyiapkan dua rea test drive sekaligus yakni yakni area Test Drive A yang berada di gedung parkir GBK tepatnya di depan lobi utama gedung JCC Senayan dan area Test Drive B yang berada di belakang gedung JCC Senayan Kehadiran dua area test drive ini disiapkan agar seluruh lini produk dari berbagai merek yang hadir di area pameran bisa diuji coba oleh konsumen untuk mendapatkan pengalaman sebelum meminangnya Meskipun pameran ini terlihat cukup ramai dan mendapat animo yang cukup besar dari masyarakat khususnya pecinta otomotif namun semuanya tetap berlangsung dengan menjalankan protokol kesehatan yang ketat Semua pengunjung JAW 2022 wajib mengikuti persyaratan protokol kesehatan diantaranya pengunjugn harus diatas 12 tahun dan telah memenuhi vaksin lengkap 2x dosis dan minimal 1x dosis untuk anak berusia 6 12 tahun serta telah terdaftar di aplikasi PeduliLindungi Lebih lanjut pengunjung wajib menggunakan masker medis mencuci tangan dengan sabun atau hand sanitizer melakukan pengecekan suhu tubuh pembatasan pengunjung sebesar 50 menjaga jarak aman dan seluruh transaksi di Jakarta Auto Week dilakukan secara non tunai Harga tiket pameran ini terbagi menjadi tiket Weekdays Senin Jumat seharga Rp 50 ribu dan tiket Weekend yang berlaku pada Sabtu Minggu seharga Rp 70 ribu Ajang pameran akan berlangsung mulai pukul 11 00 21 00 WIB elk READ MORE

Related Posts: